3 Cara Mempersiapkan Hari Senin, Kerja Pertama di Tahun 2023 Setelah Merayakan Malam Pergantian Tahun

Mempersiapkan hari senin
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Mempersiapkan hari Senin, kerja pertama di tahun 2023, adakah diantara kalian yang sedang merasa gak tega untuk melewati malam ini dan berhadapan dengan besok?

Rasanya libur pergantian tahun masih belum cukup, dan besok sudah tiba di hari kerja lagi. Lalu bagaimana kamu mempersiapkan hari Senin agar terlihat bersemangat tidak loyo?

Apalagi energi yang kamu miliki rasa-rasanya sudah habis pada malam pergantian tahun kemarin, sehingga tidak siap berhadapan dengan mentari esok pagi. Inilah tips mempersiapkan hari Senin:

Baca Juga:Wanita Bertemu Jodoh di Pom Bensin, Kisahnya Viral di TikTok Mirip FTVResep Ikan Bakar Gurih dan Nikmat Cocok untuk Merayakan Malam Tahun Baru

Tidur Maksimal Jam 11 Malam

Mengapa penting tidur lebih awal, ini berguna untuk memberikan rasa fresh ketika kamu bangun besok.

Dari mulai merasa fresh itulah kamu bisa semangat menghadapi hari pertama kamu berkerja di tahun yang baru ini.

Bagaimana bisa tidur cepat?

Hindari handphone, simpan di tempat yang jauh dari jangkauan tangan kamu.

Posisikan leher senyaman mungkin, dibarengi dengan tubuh yang se-relax mungkin.

Jika dimungkinkan matikan lampu kamar, dan putar musik pengantar tidur.

Makan dan Minum Cukup

Bagian berikutnya adalah bagian yang juga berhubungan sebenarnya denan bagian pertama.

Yakni makan dan minum, cukup namun upayakan makan terkahir sebelum pukul 19.30 ya.

Bukan apa-apa kalau kamu belum makan malam dan merasa lapar, juga akan kesulitan untuk tidur cepat.

Afirmasi Diri Sendiri

Beri sugesti yang baik pada diri kamu sendiri, caranya bisa dengan bicara pada diri sendiri.

Baca Juga:Masjid Al-Jabbar Spirit 27 Kabupaten/Kota Jawa Barat, Pesan RK MakmurkanDukung Pemulihan Ekonomi, Transaksi BNIDirect Tumbuh Positif

Misalnya saja beso hari yang paling menyenangkan, atau besok akan dilimpahkan rezeki yang banyak.

Atau apa saja yang membuat kamu merasa yakin dan semangat, sugesti-sugesti baik bicarakan semua pada dirimu sendiri.

Itulah 3 cara sederhana yang bisa kamu coba untuk mempersiapkan hari Senin kamu besok.

Semoga bermanfaat, dan selamat mencoba.

0 Komentar