3 Fakta Baru Imlek 2023

Imlek 2023
0 Komentar

PASUNDAN EKPRES-Imlek adalah hari besar ke agamaan selain natal dan idul fitri,imlek bisa menjadi ke agamaan kaum/masyarakat Tionghoa,yang di julukin dengan warna merah dan kuning dengan menggambarkan barongsai ini diranyakan sebagai tanda bentuk ucapan syukuran harapan akan rezeki yang lebih baik di tahun baru.
berikut deretan fakta tahun baru imlek 2023

1.Pemerinta mengadakan Cuti bersama

Tanggal merah libur nasional tahun baru Imlek 2023 jatuh pada tanggal 22 Januari 2023, bertepatan pada hari Minggu. Selain itu, pemerintah juga menambahkan satu tanggal merah cuti bersama tahun baru Imlek 2023 yakni pada tanggal 23 Januari 2023, bertepatan pada hari Senin.

Pelaksanaan cuti bersama bersifat fakultatif atau pilihan sesuai kesepakatan antara pengusaha dengan pekerja/buruh, perjanjian kerja, peraturan perusahaan atau perjanjian kerja bersama dan peraturan perundang-undangan mempertimbangkan kondisi dan kebutuhan operasional perusahaan,” kata Sekretaris Jenderal Kemnaker Anwar Sanusi

Baca Juga:5 Film Horor Indonesia 2023Gratis! Baca Manga I Have A Dragon On My Body Subtitle Indonesia, Klik Disini Untuk Membaca Komiknya!

2.Imlek ini Di wakili oleh Shio Kelinci air

shio adalah dua belas hewan yang mewakili tahun, bulan, dan jam tertentu dalam astrologi Tionghoa. Adapun kedua belas hewan shio tersebut, yaitu tikus, kerbau, macan, kelinci, naga, ular, kuda, kambing, kera, ayam, anjing, dan babi.

Setiap tahunnya, dipercaya ada beberapa shio yang mengalami keberuntungan sekaligus ketidakberuntungan. Dilansir dari laman The Chinese Zodiac, berikut tiga shio yang diramal bakal kurang beruntung di Tahun Kelinci Air kali ini.

3.Tahun Baru Imlek di China juga dikenal sebagai Festival Musim Semi

Di China, Anda akan mendengar istilah chunjie (春节), atau Festival Musim Semi saat memasuki musim libur Tahun Baru Imlek.

Meski masih diwarna dengan cuaca yang dingin, musim semi di China menandai akhir dari musim terdingin di negara itu

(PPL MZA)

0 Komentar